handphone kini bukan lagi menjadi sebuah kebutuhan, karena kadang kala, handphone bisa menjadi penghalang berlangsungnya hubungan seks. Seberapa besar orang terobsesi pada ponselnya? menurut CellPhones.org, sangat. Sebanyak 15% warga AS memilih menghentikan seks untuk menjawab panggilan telepon.
Kira-kira 4,2 juta orang di seluruh dunia melakukan pembicaraan setiap detiknya. Sementara 32% pria dan 23% wanita mengatakan bahwa mereka tidak bisa hidup tanpa ponselnya.
Sementara 15% warga Amerika mengakui menahan seks untuk menerima panggilan telepon, studi lain yang dilakukan oleh Retrevo melaporkan bahwa sebanyak 36% orang yang berusia di bawah 35 tahun mengakui mengecek Facebook, mengirim teks atau Tweet tepat setelah melakukan hubungan seksual.
Studi itu mendapati pria dua kali lebih banyak menggunakan media sosial setelah seks, dibandingkan wanita.
Sedangkan pengguna iPhone tiga kali lebih banyak mengecek Twitter dan Facebook setelah berhubungan badan dibandingkan user BlackBerry.
Tak hanya bisa mengganggu hubungan seks, handphone juga berdampak buruk pada remaja iseng, baik dengan
foto bugil atau
video bokep.